TAHUN 2013, KONFLIK SUMBER DAYA ALAM AKANKAH BERAKHIR?

Oleh Ali Afriandy

andy

DALAM konteks HAM, perubahan struktur Sumber Daya Alam sejatinya menghilangkan hak ekonomi dan sosial (EkoSos) masyarakat lokal. Bagi masyarakat lokal yang hidup dengan budaya subsistensi, perubahan struktur sumber daya alam dapat menutup akses masyarakat lokal untuk memperoleh dan menikmati kekayaan sumber daya alam seperti mencari ikan, berburu, berladang, bertani, meramu , menikmati hasil-hasil alam seperti damar, madu, rotan dan buah-buahan yang ada di hutan.

Continue reading